Cara Menghasilkan Uang Dari Website - Blog Rizki M Farhan
Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Menghasilkan Uang Dari Website


Cara Menghasilkan Uang Dari Website





Cara Menghasilkan Uang Dari Website




Berikut ini Cara Menghasilkan Uang Dari Website


1. Memasang Iklan Advertising / Publisher 


          Cara menghasilkan uang dengan website melalui memasang iklan (Publisher) / menyediakan jasa iklan (Advertising) pada sebuah blog website yang tersedia. Anda bisa memasang iklan di widget blog website anda.



2. Menjual Produk Anda Sendiri


     Anda bisa menjual produk anda sendiri melalui toko online di website anda. Mulai dari produk pakaian, makanan, minuman, dokumen file ebook, dan lain ".



3. Menjadikan Program Affiliate


     Anda bisa mempromosikan dengan menawarkan suatu produk anda melalui website anda. Produk anda dapat berupa kupon potongan harga / link referreal untuk bergabung dan bekerja sama terhadap suatu barang / jasa yang terkait dengan konten yang anda miliki.



4. Donasi Untuk Upgrade Website


     Jika konten artikel anda bernilai dan bermanfaat, tetapi anda ingin upgrade website. Anda dapat memasang tombol donasi pada tampilan website. Anda bisa meminta donasi dengan cara yang tepat. Tidak setiap pembaca rela akan untuk memberikan kompensasi dalam bentuk dana kepada influencer, namun jika anda memiliki trafik yang cukup banyak. Anda mungkin saja berhasil mendapatkan sejumlah dana yang cukup untuk upgrade website anda.

     


5. Bekerja Sama Dengan Sponsor Iklan


    Anda sebagai pemilik blog website, anda bisa bekerja sama dengan brand yang mau bekerja sama. Dengan bisnis ini anda akan dibayar untuk membuat konten dan mempublikasikan kepada website anda. Konten anda dapat berupa produk / informasi terkait penjualan, penawaran dan lain ". Konten dapat ditulis oleh anda dari brand iklan itu sendiri.




    Rizki M Farhan
    Rizki M Farhan Saya adalah seorang penulis konten artikel untuk belajar yang membahas Teknologi Layanan Pendidikan Internet.