3 Cara Mendapatkan Pembeli Pertama Di Shopee - Blog Rizki M Farhan
Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

3 Cara Mendapatkan Pembeli Pertama Di Shopee

 3 Cara Mendapatkan Pembeli Pertama Di Shopee

3 Cara Mendapatkan Pembeli Pertama Di Shopee

Buat yang sedang merintis toko di shopee, jangan sampai minder (malu) ya jualannya gak laku atau sepi pembeli. 
 
Mungkin akan sedikit susah diawal ketika harus melawan toko - toko lama yang sudah banyak review dan masuk dalam list terlaris.

Ketika jualan di shopee jangan hanya mengandalkan traffic yang diberikan di shopee.

Tapi usahakan mandiri dalam mencari traffic untuk toko kamu. Kebanyakan traffic yang didatangkan shopee akan lebih memilih toko yang sudah mereview yang bagus atau sudah punya langganan tersendiri, jika toko kamu masih baru yuk mulai datangkan pembeli. Berikut ini 3 cara mendapatkan pembeli pertama di shopee :

1. Cara Yang Pertama

      Pasang link toko online shopee kamu di akun media sosial, seperti Facebook, Twitter, Instagram dan lain - lain.

2. Cara Yang Kedua

      Membuat promosi di story Instagram, feed Instagram ataupun status WhatsApp kamu supaya teman - teman kamu tau punya toko online shopee.

3. Cara Yang Ketiga

    Kamu bisa memulai belajar dan menggunakan shopee ads. Walaupun cara yang satu ini berbayar tetapi cara ini sangat powerfull jika sudah tau formulanya.
     Karena dengan iklan di shopee produk kamu bisa muncul disetiap pencarian sesuai dengan kata kunci yang kamu masukan. Tapi.... 
     Jika mau menggunakan cara ketiga yang ini, jangan sampai asal - asalan. Harus tau mana kata kunci yang tepat, menentukan harga di setiap kata kunci dan bagaimana melakukan analisa biar iklan profit.


Rizki M Farhan
Rizki M Farhan Saya adalah seorang penulis konten artikel untuk belajar yang membahas Teknologi Layanan Pendidikan Internet.